DPMD kabupaten Lumajang Dana Desa

198 Desa se-Kabupaten Lumajang, Baru 110 Desa yang Sudah Mencairkan Dana Desa 2024

×

198 Desa se-Kabupaten Lumajang, Baru 110 Desa yang Sudah Mencairkan Dana Desa 2024

Sebarkan artikel ini

Ket Foto: Kepala DPMD Kabupaten Lumajang, Mustajib, ketika dikonfirmasi Transparansi.co.id, di ruang kerjanya, Rabu (27/3). (Dok Riaman/Transparansi.co.id)

LUMAJANG, transparansi.co.id – Sejumlah Desa di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur sebagian desa sudah mencairkan dana desa (DD) tahun 2024.

banner 325x300

Dari 198 desa di Lumajang, baru 110 desa yang dana desanya masuk ke rekening kas desa, sementara sisanya masih dalam proses pengajuan di BPKAD dan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN).

Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Lumajang, Mustajib ketika dikonfirmasi transparansi.co.id di ruang kerjanya, Rabu (27/3) 

“Berdasarkan rekap yang ada di kita, ada 191 desa yang sudah mengajukan permohonan penyaluran dana desanya,” kata Mustajib. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *