Kabupaten JemberPMI Jember

Diklatsar VI KSR PMI Unit Universitas dr. Soebandi Jember Diikuti 53 Mahasiswa

×

Diklatsar VI KSR PMI Unit Universitas dr. Soebandi Jember Diikuti 53 Mahasiswa

Sebarkan artikel ini

JEMBER, transparansi.co.id– Korps Sukarelawan (KSR) PMI Unit Universitas dr. Soebandi Jember melaksanakan pembukaan Pendidikan dan Pelatihan Dasar (Diklatsar) angkatan ke- VI, Sabtu (26/11/2023). 

Diklatsar ini bentuk kaderisasi anggota baru sukarelawan KSR PMI Unit Universitas dr. Soebandi Jember.

banner 325x300
banner 325x300

“Diklatsar diawali dengan pembukaan diklat  ruang pada 25 November 2023 oleh Rektor dan kegiatan akan berakhir pada tanggal 30 November 2023 di gedung Aula Universitas dr. Soebandi Jember,”kata Khoibin Mahmud, Ketua KSR PMI Unit Universitas dr. Soebandi Jember.

Teknis pelaksanaan Diklatsar yaitu pemberian materi ruang dan praktik pada hari Sabtu dan Minggu, Sepanjang November – Desember. Sehingga kegiatan diklatsar tidak mengganggu jadwal kuliah peserta masing-masing,”imbuhnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *